Pilihan pendaftaran

WikiLatih Daring adalah program pelatihan penyuntingan di Wikipedia yang diadakan secara daring. Program ini dapat diikuti oleh siapa saja, termasuk pemagang Wikimedia Indonesia. WikiLatih Daring menyediakan materi berupa video yang wajib ditonton, serta tugas-tugas yang wajib dikerjakan. Peserta akan mendapatkan sertifikat keikutsertaan apabila memenuhi syarat kelulusan. Selamat mengikuti WikiLatih Daring!

Mulai belajar   Lihat kalender
Pendaftaran mandiri (Peserta)